Tutorial Google Docs : Membuat File Dokumen Untuk Pertama Kali

simple document


Google docs/Google dokumen dapat di install melalui play store. Untuk memulai membuat dokumen, install terlebih dahulu aplikasinya. Tutorial pertama membuat dokumen sederhana, menggunakan perangkat handphone. Perhatikan gambar dibawah ini


simple docs




New Document

Jalankan google docs, buat dokumen baru. Langkah-langkah untuk membuat dokumen baru, sebagai berikut:


new document



- Tap icon plus (tanda plus) di pojok kanan bawah. Pilih dokumen baru (New document). Bisa juga memilih dokumen yang sudah ada, bila ingin memperbaiki atau menambahkan dokumen yang sudah dibuat sebelumnya.

Editing

Berikut langkah-langkah membuat contoh dokumen seperti di atas

1. Buat Judul

Aturan penulisan menggunakan font arial, ukuran 14 point. Posisi judul ada ditengah, gunakan perintah Center align

title



align center

 

2. Paragraf Baru

Huruf masih menggunakan arial, dengan ukuran 12 point tanpa garis bawah. Awal paragraf tulisan menjorok ke dalam dengan jarak 1 tab. 

3. Numbering

Membuat penomeran pada daftar list

4. Paragraf Kedua

Seperti pada penulisan paragraf baru

5. Tanda Tangan

Pada akhir dokumen


Posting Komentar untuk "Tutorial Google Docs : Membuat File Dokumen Untuk Pertama Kali"